Kegiatan digelar di TK Kemala Bhayangkari 03 Belinyu ini dihadiri oleh Kapolsek Belinyu AKP Arif, Ketua Bhayangkari Ranting Belinyu, Pengurus Yayasan Kemala Bhayangkari Cabang Bangka, Anggota Bhayangkari ranting Belinyu, Guru Tk Kemala Bhayangkari 03 Belinyu serta Orang tua/Murid Tk Kemala Bhayangkari 03 Belinyu
Headlines
Topik: TARGET VAKSINASI
Dinkes Belitung Akan Berikan Konseling Kepada Masyarakat Agar Berkenan Untuk Di Vaksin
Realisasi vaksin Covid-19 usia di atas 12 tahun di Kabupaten Belitung tahap satu telah mencapai 82,79 persen dan tahap kedua 72,65 persen serta vaksin ketiga (booster) mencapai 1,55 persen
Polres Belitung Mulai Lakukan Vaksinasi Covid-19 Untuk Anak-Anak
Kegiatan vaksinasi Covid-19 ini dilaksanakan selama dua hari kedepan
Dinas Kesehatan Kabupaten Belitung Lakukan Vaksinasi Pelajar
Dalam pelaksanaan vaksin kelompok remaja tersebut yakni vaksinasi tahap pertama mencapai 77,42 persen, sedangkan pada tahap kedua saat ini mencapai 48,29 persen
Vaksinasi Serentak Di Seluruh Indonesia, 500 Siswa SMK Negeri 1 Tanjungpandan Ikut Di Vaksin
Saat melakukan peninjauan vaksinasi Covid-19 di SMK Negeri 1 Tanjungpandan, Danlantamal III Brigjen TNI (Mar) Umar Farouq akan memfokuskan vaksinasi diwilayah pesisir atau maritim
Danlantamal III Kunjungi Kegiatan Vaksinasi Di SMK Negeri 1 Tanjungpandan
Danlantamal III Jakarta Brigjen TNI (Mar) Umar Farouq melakukan kunjungan vaksinasi Covid-19 yang bertempat di SMK Negeri 1 Tanjungpandan, Kabupaten Belitung pada Kamis (07/10/2021) lalu
Dinkes Tambah Gerai Vaksinasi Covid-19, Guna Percepatan Dan Peningkatan
Dinas Kesehatan Kabupaten Belitung dalam mempercepat proses vaksinasi Covid-19, telah menambah gerai vaksinasi sebanyak 5 titik, pada Rabu (22/09/2021)
Kasatgasus Vaksinasi Covid-19 Pastikan Selesai Akhir November 2021
Wakapolda Babel Brigjen Pol Umar Dani selaku Kasatgasus Vaksinasi Covid-19 Provinsi Kepulauan Bangka Belitung menargetkan vaksinasi selesai 100 persen akhir bulan November
Mendagri Minta Pemkab Belitung Percepat Vaksinasi Secara Merata
Menteri Dalam Negeri (Mendagri) meminta Pemerintah Daerah di Kabupaten Belitung dan Belitung Timur agar segera mempercepat proses vaksinasi Covid-19, pada Kamis (02/09/2021)
Realisasi Vaksinasi Di Kabupaten Belitung Jauh Dari Yang Di Targetkan
Realisasi vaksinasi Covid-19 di Kabupaten Belitung hingga saat ini telah mencapai 30,71 persen atau masyarakat yang sudah divaksin sebanyak 43.631 ribu jiwa
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.